Thursday, January 31, 2013

EMBUNG TIYING TABAH (REBUNG BAMBU TABAH)




      Rebung adalah bamboo muda atau tunas muda yang tumbuh pada rumpun bamboo. Beberapa jenis bamboo rebungnya biasa diambil/dipanen dan dimanfaatkan /diolah menjadi bahan makanan.  Sebagian penduduk benua asia sudah baisa mengkonsumsi rebung bamboo. Rebung bamboo biasanya dipanen ketika tingginya antara 25 cm sampai  50 cm  dari tanah. Bentuknya masih runcing dan belum ada daunnya.